Sebelum Melangkah Lebih Jauh

Beberapa waktu lalu gawai saya yang terpasang aplikasi daring telegram berbunyi. Terdapat notif dari salah satu channel yang dikelola oleh seorang ustadz yang saya ikuti. Seorang ustadz muda Hafidzohullah yang sempat beberapa kali saya ikuti kajian beliau ketika masih di Jakarta dulu. Gaya bahasa penyampaian beliau juga karena meskipun beliau masih muda namun  cukup mendalam ilmunya, serta...

Langkah Pejalan

Adakalanya beginilah langkah cerita seorang pejalan. Upayanya mengetuk pintu sebuah singgahan, untuk sekedar berteduh atau bahkan menetap tak terbukakan. Dia harus segera menyadari bahwa siempunya memang tak punya tempat untuknya. Tak ada guna terus mengetuk bahkan menggedornya. Lebih baik lanjutkan saja langkah menuju pintu  pintu lain yang dengan senang hati mau menerima.

Tak Terjelaskan

Menjelaskan perkara ini selalu tidaklah mudah. Kadang belibet dan terbentur dengan kenyataan. Terkadang apa yang kita anggap baik untuk kita kadang justru malah menjauh. Terkadang pula apa yang tidak kita duga-duga sebelumnya datang dengan sendirinya. Kitapun dibuat bingung dengan konsep ini, bahwa diri tak selamanya bersama orang yang dipilih, dan hal yang dipilih juga tak begitu saja memilih...

Teori Apa-Apa

Persiapkan apa-apa, sebelum kelak terjadi apa-apa. Kalau anda sudah mempersiapkan apa-apa, dan kelak terjadi apa-apa. InsyaAllah anda tidak akan diapa-apakan. Tetapi Kalau anda tidak mempersiapkan apa-apa, dan kelak terjadi apa-apa, demi Allah engkau pasti akan diapa-apakan. dan pada hari itu engkau tidak mungkin bisa berbuat apa-apa.   disampaikan oleh Ust. Salim bin Yahya Qibas dalam...

Ubah dengan bicara

Diskusi sederhana dengan bapak dan ibu sore ini. Ah saya benar benar merindukan momen ini. Ibu seperti biasa menyiapkan bekal sederhana untuk bisa saya bawa. Bapak seperti biasa duduk santai setelah seharian mengurus ternak dan kebun. Mereka nampak bersiap dibanding hari-hari biasanya . Setidaknya sebulan sekali tiap bulannya ketika saya pulang. Mereka bersiap mengantarkan ke depan pintu rumah...

Prolog 2015

Hallo 2015 Tahun sudah berganti ke 2015 saja, lalu sudah sampai mana kita melangkah? Mungkin itu sebuah frase yang sering kita dengar ketika pergantian tahun. Dengan waktu yang terus bergulir dan tahun yang terus berganti, memang seharusnya kita harus berfikir sampai mana kita melangkah (dalam hal apapun). Untuk kasus saya, sampai detik ini saya masih disini, disepetak kubikel yang menjadi...

Pulang menjemput harap

Kata khotib jumat tadi, harapan harus selalu ada dalam setiap keadaan apapun, meskipun dalam keadaan yang hampir pasti kita mati. Seorang penyair mengatakan ketika kita jatuh kedalam sungai berarus deras sekalipun yang di dalamnya terdapat buaya dan hewan buas lain disana, kita harus tetap punya harapan meskipun hanya dengan berpegangan dengan ekor ular berbisa sekalipun. Karena bisa jadi ular...